APEL GELAR PASUKAN DAN PATROLI SKALA BESAR KESIAPAN PENGAMANAN PEMILU 2024

Sahabat Prokopim,Dalam rangka mengantisipasi perkembangan situasi kamtibmas tahapan Pemilu 2024 serta untuk mengecek kesiapan personel khususnya di wilayah Kabupaten Magetan, Pemkab Magetan berkolaborasi dengan Polres Magetan menyelenggarakan Apel Gelar Pasukan dan Patroli Skala Besar Dalam Rangka Kesiapan Pengamanan Pemilu Tahun 2024 Di Wilayah Kabupaten Magetan bertempat di Alun-Alun Magetan, Selasa (6/2). Apel Gelar Pasukan dan…

WAMEN LHK, ALUE DOHONG LAKUKAN PENANAMAN BAMBU DI KEBUN RAYA BAMBU MAGETAN

Sahabat Prokopim,Perubahan iklim yang berdampak pada lingkungan menuntut kita untuk terus menggalakkan penghijauan. Ada banyak tumbuhan yang bisa kita berdayakan sebagai ‘senjata’ dalam memerangi perubahan iklim, salah satunya adalah bambu. Jika dulunya bambu kita gunakan untuk simbol perlawanan terhadap penjajah, sekarang saat bumi mulai membara kita bisa gunakan bambu sebagai ‘senjata’ untuk melawan perubahan iklim…

KND TEKANKAN PERLINDUNGAN HUKUM BAGI DISABILITAS SAAT RAKOR PENGENDALIAN INFLASI DENGAN KEMENDAGRI

Sahabat Prokopim,Ada sedikit berbeda dengan rakor pengendalian inflasi yang dipimpin oleh Irjen Kemendagri, Tomsi Tohir dalam rakor kali ini, Senin (5/2). Pada kesempatan ini, Irjen Kemendagri turut mengundang dr. Dante Rigmalia selaku Ketua Komite Nasional Disabilitas (KND) untuk memberikan paparan serta menitipkan pesan kepada para Kepala Daerah yang hadir secara dari dalam rakor pengendalian inflasi…

Penyerahan Sertipikat Aset Tanah Pemkab dari ATR/BPN Magetan

Sahabat Prokopim, lKepala ATRo/BPN Magetan, Suwono Budi Hartonoo menyerahkan secara simbolis sertipikat aset tanah Pemerintah Kabupateno Magetan kepada Pj. Bupati Magetan Hergunadi, bertempat di Ruang Rapat Pendapa Surya Graha, Jumat (02/02/2024)..Adapun sertipikat aset tanah Pemerintah Kabupaten Magetan yang diserahkan secara simbolis sejumlah 640 bidang tanah. ” Penyerahan sertipikat aset tanah Pemkab Magetan hari ini sebanyak…

Pj. BUPATI HERGUNADI BUKA MUSKAB PERTINA MAGETAN TAHUN 2024

Sahabat Prokopim,Pengurus Cabang (Pengcab) Persatuan Tinju Amatir Indonesia (Pertina) Kabupaten Magetan, Gelar Musyawarah Kabupaten (Muskab) Olahraga Persatuan Tinju Kabupaten Magetan Tahun 2024 bertempat di Pendapa Surya Graha, Kamis (1/2/2024). Muskab ini diselenggarakan untuk Pembentukan Pengurus Pertina Kabupaten Magetan periode 2024-2028..Ketua Pertina Provinsi Jawa Timur dalam hal ini diwakili oleh Sekretaris Pertina Provinsi Jawa Timur Peni…

HADIRI PENGAJIAN RUTIN KAMIS KLIWON, Pj. BUPATI HERGUNADI ; JANGAN JADI ASN YANG ADIGANG ADIGUNG ADIGUNA

Sahabat Prokopim,Bertempat di Ruang Rapat Ki Mageti, Sekretariat Daerah Kabupaten Magetan, Kamis (1/2) telah dilaksanakan pengajian rutin tiap Kamis Kliwon (berhubung Kamis Kliwon 8/2 bertepatan dengan hari libur Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW, maka pengajian diajukan) dengan pemberi tausiah Bapak Muhtar Wakhid, Kadis PUPR Magetan. Dalam tausiahnya beliau menyampaikan jika sebagai ASN baiknya Sumpah Panca…

Pj. BUPATI MAGETAN HADIRI SARASEHAN DENGAN PETANI BERSAMA PROF. GEMBONG

Sahabat Prokopim,Bertempat di Cafe Bara Bhineka Tunggal Ika, Desa Sumberdodol, Panekan Pemkab Magetan melalui Dinas TPHP dan Disnakan Magetan menggelar Sarasehan Petani bersama Prof. Gembong dari CV. Pendawa Kencana Multi Farm pada Rabu (31/1). Dalam Sarasehan yang mengambil tajuk ‘Inovasi Pertanian, Peternakan dan Perikanan yang Efektif dan Bernilai Ekonomi Tinggi’, Kadis TPHP Uswatul Chasanah mengungkapkan…

Pj. BUPATI MAGETAN IKUTI SIMULASI PEMILU 2024

Sahabat Prokopim,Komisi Pemilihan Umum (KPU) Magetan menggelar simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara Pemilu tahun 2024 di TPS, bertempat di halaman Kantor KPU Magetan, pada Rabu (31/01/2024)..Disampaikan oleh Ketua KPU Magetan Fahrudin, kegiatan ini digelar untuk melaksanakan simulasi pemilu pada 14 Februari 2024 mendatang dengan melibatkan riil semua peserta di TPS Ringinagung. ” Simulasi ini digelar…

Pj. Bupati Magetan Hergunadi Ikuti Rapat Koordinasi Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi

Sahabat Prokopim…Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI menggelar Rapat Koordinasi Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi serta Perkenalan Satuan Tugas secara virtual melalui zoom meeting, pada Selasa (30/01/2024). Pj. Bupati Magetan Hergunadi, Sekretaris Daerah, Asisten dan Staf Ahli Bupati serta segenap pimpinan OPD terkait mengikuti acara tersebut dari ruang jamuan Pendapa Surya Graha..Kegiatan ini diikuti oleh Pemerintah Kabupaten/Kota…

Pj. BUPATI MAGETAN HERGUNADI JADI NARASUMBER PROGRAM OBRAL OBROL JAWA POS TV

Sahabat Prokopim,Bertempat di Kantor Jawa Pos TV Radar Madiun, Pj. Bupati Magetan Ir. Hergunadi, M.T pada hari ini Senin (29/01/2024) menjadi narasumber pada acara program Obral Obrol Jawa Pos TV Madiun. Pj. Bupati Magetan menjelaskan mengenai program prioritas Pemkab Magetan di Tahun 2024. “Program dan kegiatan prioritas Pemkab Magetan tahun 2024 akan kita prioritaskan untuk…