ASN Pemkab Magetan Halal Bihalal di Pendapa Surya Graha

Sahabat Prokopim,Hari pertama masuk setelah cuti bersama Hari Raya Idul Fitri 1445 H, seluruh ASN di lingkup Pemerintah Kabupaten Magetan melaksanakan halal Bihalal dengan Pj Bupati Magetan dan jajaran pejabat Pemkab Magetan, di Pendapa Surya Graha, Selasa (16/04/2024)..Acara dimulai sejak pukul 07.00 hingga 09.00 pagi. Nampak seluruh ASN, dari masing-masing OPD, Badan/Bagian lingkup Setdakab Magetan,…

ARUS BALIK LEBARAN 2024 TUJUAN SURABAYA DIBERANGKATKAN DARI DEPAN PENDAPA SURYA GRAHA

Sahabat Prokopim,Tujuh armada Bus yang membawa 350 warga Magetan pagi ini telah diberangkatkan oleh Pj. Bupati Magetan, Kapolres Magetan dan Dandim 0804. Adapun program Balik Bareng Gratis ini merupakan program dari Dinas Perhubungan Kabupaten Magetan dengan tujuan Kota Surabaya, Senin (15/04). Sebelum bus diberangkatkan calon penumpang angkutan balik ke Surabaya juga disediakan minuman dan snack…

SAYONARA! PJ BUPATI BERANGKATKAN ANGKUTAN BALIK KE JAKARTA

Sahabat Prokopim,Dimana apa pertemuan disitulah ada perpisahan, romantisme berkumpul bersama keluarga dalam kehangatan suasana lebaran telah usai. Mereka harus kembali menuju ‘ladang penghidupan’ yang selama ini mengepulkan asap dapur mereka, nun jauh disana Jakarta akan senantiasa menerima. Lebaran terasa singkat, waktu terasa memburu cepat tatkala mereka menyadari bahwa kini saatnya mereka harus kembali ‘bertarung’ dalam…

Pj Bupati Magetan Gelar Open House di Pendapa Surya Graha Magetan

Sahabat Prokopim…Usai melaksanakan sholat Idul Fitri di Masijd Agung Baitussalam Magetan, Pj Bupati Magetan Hergunadi menggelar open house Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1445 H di Pendapa Surya Graha Magetan, Rabu (10/04/2024) Kegiatan ini merupakan momen yang dinantikan oleh masyarakat di Kabupaten Magetan. Dimana pada momen ini masyarakat Kabupaten Magetan dapat saling bersilaturahmi dan…

Pj Bupati Magetan Salat Idul Fitri di Masjid Agung Baitussalam Magetan

Sahabat Prokopim,Allahu akbar, Allahu akbar, Allahu akbar. La ilaha illallahu wallahu akbar. Allahu akbar wa lillahil hamdu. Gema takbir berkumandang menandakan hari kemenangan telah tiba, setelah satu bulan lamanya berpuasa. Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1445 H, disambut sukacita oleh seluruh lapisan masyarakat..Antusiasme masyarakat, baik pemudik maupun warga masyarakat Magetan mengikuti Salat Idul Fitri…

Pj. Bupati Bersama Jajaran Forkopimda Magetan Pantau Pos Pengamanan Mudik 2024

Sahabat Prokopim,Guna memastikan proses arus mudik berjalan lancar dan aman Pj. Bupati Magetan Hergunadi bersama Jajaran Forkopimda Magetan meninjau langsung pos pantau mudik tahun 2024 yang tersebar di beberapa wilayah Magetan, Selasa (9/4). Beberapa titik pos pengamanan yang ditinjau adalah pos pantau Cemoro Sewu yang merupakan perbatasan wilayah Jawa Timur dan Jawa Tengah, pos pantau…

Sarasehan dan Tasyakuran Harlah GP Ansor ke-90 Tahun

Sahabat Prokopim,Pj Bupati Magetan Hergunadi beserta Forkopimda Magetan menghadiri acara Sarasehan dan Tasyakuran Harlah GP Ansor ke-90 Tahun, yang digelar oleh PC GP Ansor Magetan, bertempat di Magetan Park, Senin (08/04/2024)..Ketua PC GP Ansor Magetan Gus Tofa berharap, dalam sarasehan ini bisa saling berdiskusi, dan bersinergi dengan seluruh stakeholder, maupun dari organisasi masyarakat dan Forum…