PERINGATI HUT KE-52 KORPRI, Pj. BUPATI ZIARAH TMP YUDONEGORO

Sahabat Prokopim,Dimomen peringatan HUT Ke- 52 Korpri ini, Pj. Bupati Magetan bersama jajaran Kepala OPD di lingkup Pemkab Magetan melakukan ziarah di TMP Yudonegoro, Senin (27/11). Pj. Bupati Magetan, Hergunadi mengajak seluruh anggota Korpri di Magetan utamanya untuk meneladani perjuangan para pahlawan. “Korpri bisa meneladani perjuangan para pahlawan yang berjuang tanpa pamrih untuk masyarakat serta…

MBULAN NDHADHARI EPISODE KE-16, KANESMA BERGERAK MENELADANI SENI TRADISI

Sahabat Prokopim,Pemkab Magetan melalui Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Magetan kembali menggelar acara Mbulan Ndhadhari episode ke-16, Minggu (26/11/2023) bertempat di Pendapa Surya Graha.Pagelaran seni tradisi wayang kulit yang dikemas dalam Mbulan Ndhadhari pada malam ini mengusung tema Kanesma Bergerak Meneladani Seni Tradisi dengan lakon Gathotkaca Lahir oleh dalang Ki Riyo Putra Permana siswa SMKN 1…

HUT Ke-52 KORPRI Kabupaten Magetan Gelar Jalan Sehat

Sahabat Prokopim,Masih dalam rangkaian Hari Ulang Tahun Ke- 52 Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI). Kali ini DP KORPRI Kabupaten Magetan mengadakan gerak jalan sehat, dengan mengusung tema “KORPRIKAN INDONESIA” yang digelar di GOR Ki Mageti Magetan, Minggu (26/11/2023)..Di hari ulang tahunnya yang ke-52, sebagai bentuk komitmen Korpri untuk terus memperkuat jiwa korsa seluruh anggota Korpri…

PJ BUPATI MAGETAN BUKA MAGETAN ART VENUE (MAV) 2

Sahabat Prokopim…Setelah sukses menggelar Magetan Art Venue pada tahun 2022 Komunitas Mageti Art kembali menggelar Magetan Art Venue (MAV) 2 tahun 2023 di Gedung Dewan Kesenian Magetan (Desima) mulai 25 November – 3 Desember 2023. Kegiatan ini merupakan progress dari MAV tahun sebelumnya, dimana setiap tahun para perupa Magetan dan sekitarnya terus meningkatkan kreatifitas karyanya…

PJ BUPATI MAGETAN SERAHKAN HADIAH BUPATI CUP E-SPORT 2023

Sahabat Prokopim,Pagelaran Bupati Cup e-Sport 2023 sukses diselenggarakan, dalam perhelatan kompetisi ini mampu menyedot animo para pecinta gim mobile, utamanya para pemain Playerunknown’s Battlegrounds Mobile (PUBGM) dan Mobile Legends Bang Bang (MLBB). Pada hari ini, Sabtu malam (25/11) di Pendapa Surya Graha, telah diserahkan hadiah oleh Pj Bupati Magetan didampingi Ketua Koni Magetan dan Ketua…

LAUNCHING DESA PERIKANAN CERDAS (SMART FISHERIES VILLAGE) DESA SUMBERDODOL PANEKAN

Sahabat Prokopim,Kementerian Kelautan dan Perikanan melalui Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kelautan dan Perikanan terus mengembangkan Smart Fisheries Village (SFV) atau Desa Perikanan Cerdas Seperti pada hari Sabtu (25/11/2023) bertempat di belakang lapangan Setongkrong Desa Sumberdodol Panekan, telah melaunching Smart Fisheries Village (SFV) Desa Perikanan Cerdas oleh Kementerian Kelautan dan Perikanan bekerjasama dengan…

WISATA EDUKASI “SABA PENDAPA” SPESIAL DALAM RANGKA HARI KORPRI

Sahabat Prokopim,Pendapa Surya Graha kembali mendapat tamu spesial, yaitu kunjungan wisata edukasi “SABA PENDAPA” yang diikuti oleh anak yatim-piatu dari Kecamatan Magetan, Ngariboyo, Kawedanan, dan Sukomoro, dengan jumlah peserta sekitar 150 siswa termasuk pendamping wali, Sabtu (25/11/2023)..Acara Saba Pendapa kali ini merupakan rangkaian acara Bakti Sosial dalam rangka Hari Ulang Tahun Ke – 52 Korpri,…

ESPORT BUPATI CUP 2023 PERTAMA KALI DI GELAR

Sahabat Prokopim,Mobile Legends Bang Bang (MLBB) dan Playerunknown’s Battlegrounds Mobile (PUBGM) mungkin sudah tidak asing lagi dikalangan pegiat game online, muda maupun tua lebur dalam permainan yang mereka geluti. Menjaring akan potensi akan ada pada game online terkhusus pada piranti mobile, Pengkab ESI Magetan menggelar Esport Bupati Cup 2023 di Pendapa Surya Graha pada Sabtu…