Puncak Peringatan Pekan Imunisasi Dunia, Kabupaten Magetan Raih Penghargaan dari Kemenkes RI

Berkat dukungan dari seluruh pihak dan masyarakat dalam pelaksanaan imunisasi rutin, Kabupaten Magetan berhasil menyabet penghargaan dari Menteri Kesehatan Republik Indonesia pada acara Puncak Peringatan Pekan Imunisasi Dunia tahun 2023, kategori Kabupaten/Kota dengan cakupan imunisasi tertinggi..Penyerahan penghargaan dari Menteri Kesehatan RI, Budi Gunadi Sadikin diserahkan langsung kepada Bupati Magetan Suprawoto, bertempat di Auditorium Siwabessy, Gedung…

TABLIGH AKBAR MANGAYUBAGYA MUSYDA MUHAMMADIYAH & MUSYDA ‘AISYIYAH KABUPATEN MAGETAN

Sabtu malam di Pendapa Surya Graha digelar Bedah Buku Sejarah Muhammadiyah dan Tabligh Akbar dalam rangka Musyawarah Daerah Muhammadiyah ke-14 dan Aisyiyah ke- 13 Kabupaten Magetan, (06/05/2023)..Ketua Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kabupaten Magetan menyampaikanrangkaian Musyda Muhammadiyah ini dimulai dari kegiatan donor darah, pasar murah, Muspimda dalam rangka memilih calon anggota pimpinan daerah dan sidang pleno pertanggungjawaban…

RAMAIKAN KHAZANAH KULINER MAGETAN, PAWON GANDEK HADIRKAN MENU ANDALAN AYAM PANGGANG DAN LODHO

Geliat ekonomi masyarakat Magetan kembali bergairah dengan dibukanya salah satu rumah makan di Kelurahan Kawedanan, Kecamatan Kawedanan. Pawon Gandek, begitulah nama yang diberikan oleh sang owner yaitu pasangan Sunarto-Sri Hartati dengan menu andalan Ayam Panggang dan Ayam Lodho Mbah Wo. Launching rumah makan berkonsep joglo yang dihadiri langsung oleh Bupati Magetan pada Sabtu (6/5) hari…

Bupati Magetan Hadiri Wisuda Peserta Didik SMASA Magetan Tahun 2022/2023

Sabtu (06/05/2023) menjadi salah satu hari bersejarah bagi peserta didik kelas XII SMAN 1 Magetan, karena di hari itu mereka mengikuti Prosesi Wisuda Peserta Didik tahun pelajaran 2022/2023..Kegiatan wisuda ini menjadi penutup kegiatan akademik bagi peserta didik kelas XII yang sudah menyelesaikan seluruh proses akademik dan kesiswaan yang dilakukan di SMAN 1 Magetan selama tiga…

BUPATI SUPRAWOTO HADIRI HALAL BIHALAL KAGAMA MAGETAN

Masih dalam momentum bulan Syawal, Bupati Magetan Suprawoto menghadiri halal bihalal Keluarga Alumni Universitas Gadjah Mada (KAGAMA) di R.M. Harmada Joglo Magetan pada Jum’at, (5/5/2023). Kegiatan halal bihalal ini dilakukan dalam rangka memperkuat tali silaturahmi dan persaudaraan antar ikatan alumni Universitas Gadjah Mada yang ada di Magetan. Dalam sambutanya Bupati Magetan berpesan kepada seluruh alumni…

HALAL BIHALAL PENGURUS DAERAH BKMT MAGETAN, BUPATI; SAYA BERHARAP TIAP BULAN IDUL FITRI

Masih dalam momentum lebaran Idul Fitri, kali ini Bupati Magetan didampingi Wakil Bupati Magetan menghadiri halal bihalal dengan Pengurus Daerah (PD) BKMT Magetan di Ruang Jamuan Pendapa Surya Graha, Jumat (5/5). Saat membuka sambutannya Bupati berkelakar pihaknya berharap Idul Fitri berlangsung setiap bulan. “Saya harap Idul Fitri (berlangsung) tiap bulan, karena pada momen mudik Idul…

Indahnya Silaturahmi Keluarga Besar IGRA Magetan

Masih dalam suasana Lebaran, Pimpinan Daerah Ikatan Guru Raudhatul Atfal (PD IGRA IGRA) Kab. Magetan menggelar acara Halalbihalal Guru Raudhatul Atfal se-Kabupaten Magetan bersama Bupati Magetan Suprawoto, bertempat di Pendapa Surya Graha, Jumat (05/05/2023). Kegiatan halalbihalal ini digelar untuk menguatkan silaturahmi dengan saling memaafkan di bulan Syawal yang penuh berkah..Kepala Kantor Kementerian Agama Magetan Dr.…

SUMBERDODOL JADI DESA PERIKANAN CERDAS

Bupati Suprawoto, Wakil Bupati, Sekretaris Daerah bersama pimpinan OPD terkait menerima kunjungan dari jajaran Badan Riset dan Sumber Daya Manusia Kementerian Kelautan dan Perikanan (BRSDM KKP) di Pendapa Surya Graha, Jumat (5/5/2023)..Pada pertemuan tersebut dipaparkan rencana kegiatan Smart Fisheries Village (SFV) Kampung Koi Desa Sumberdodol, Kecamatan Panekan. SFV merupakan konsep pembangunan desa perikanan dan satuan…

PDAM LAWU TIRTA TERUS MAJU DAN BERKEMBANG

Pelayanan sebuah perusahaan dalam memberikan pelayanan maksimal dengan tujuan agar pelanggan atau masyarakat bisa mendapatkan kepuasan atas pelayanan yang dilakukan harus terus dilakukan dan terus dikembangkan sehingga pelayanan akan semakin baik dan terus semakin baik. Itulah harapan Bupati Magetan dalam sambutannya pada upacara HUT Ke- 40 PDAM Lawu Tirta yang dilaksanakan di Halaman PDAM Lawu…

JALIN SILATURAHMI DENGAN HALAlBIHALAL

Wajah bahagia terpancar dari para anggota Wredatama. Bisa bersua dengan rekan, bersilaturahmi dalam acara Halalbihalal Keluarga Besar Persatuan Wredhatama Republik Indonesia (PWRI) Magetan yang diselenggarakan di Pendapa Surya Graha, Kamis (4/5/2023). Wakil Bupati Magetan juga turut hadir pada acara tersebut..Diterangkan Ketua PWRI Magetan, Tanjung Suparnadi menjadi sebuah kebanggaan bisa menyelenggarakan halalbihalal di Pendapa Surya Graha.…