Peningkatan SDM BPRS Jawa Timur Plus Melalui Kegiatan Seminar

Dalam upaya untuk lebih meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) BPRS, ASBISINDO DPW Plus Jawa Timur hari ini mengelar upgrading pengurus BPRS, Halalbihalal dan seminar, yang dilaksanakan di Mbah Djoe Resort Sarangan. Hadir dalam kesempatan tersebut, Ketua Kompartemen BPRS ASBISINDO DPW Jatim Plus, Ketua ABISINDO DPW Jatim, Ketua Kompartemen ASBISINDO DPP dan segenap pengurus BPRS…

Peletakan Batu Pertama Pembangunan Masjid NU Nguntoronadi

Bupati Magetan Suprawoto melakukan peletakan batu pertama pembangunan Masjid NU Nguntoronadi, Kamis, (18/5/2023). Peletakan batu pertama merupakan simbolis dimulainya pembangunan masjid yang nantinya dapat digunakan sebagai sarana pembinaan iman, untuk mewujudkan kesejahteraan dan ketertiban sosial melalui kajian-kajian keagamaan, hal tersebut dikatakan Ketua Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Timur, KH Marzuki Mustamar dalam ceramahnya. Sementara…

Kunjungi BLK-LN PT. Barkahayu Safarindo, Bupati Pesan CPMI Harus Jujur

Melanjutkan giat siang ini Bupati Magetan Suprawoto mengunjungi Balai Latihan Kerja – Luar Negeri (BLK-LN) PT. Barkahayu Safarindo yang berkantor di Desa Kuwon, Kecamatan Karas, Magetan, Rabu (17/05/2023)..Disampaikan oleh Pimpinan PT. Barkahayu Safarindo Jumino, PT Barkahayu Safarindo berdiri sejak tahun 2012. Dengan tujuan untuk menjembatani para Calon Pekerja Migran Indonesia (CPMI) yang ingin bekerja di…

PWI MAGETAN JALIN KERJASAMA DENGAN FAKULTAS HUKUM UNMER MADIUN MELALUI M.o.A

Guna meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) di Magetan terutama untuk mereka yang bekerja di bidang media massa, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Magetan menjalin kerjasama dengan Fakultas Hukum Universitas Merdeka (UNMER) Madiun melalui Memorandum of Agreement (MoA) yang ditandatangani antara kedua belah pihak pada hari ini, Rabu (17/5) di Ruang Jamuan Pendapa Surya Graha. Noorbiyanto,…

MERAIH ASA DENGAN BEASISWA

Menempuh pendidikan hingga jenjang tertinggi, menjadi impian semua orang. Teknologi informasi membuka ruang terbuka bagi semua orang untuk meraih impian tersebut. Banyak peluang untuk mendapatkan beasiswa pendidikan tinggi, namun belum banyak yang tahu dan mengerti prosedur untuk mendapatkannya..Hal tersebut dikupas pada kelas motivasi beasiswa pendidikan bagi fresh graduate di Pendapa Surya Graha, Rabu (17/5/2023). Acara…

TRANSMIGRASI MODERN UNTUK INDONESIA SEJAHTERA

Dalam rangka koordinasi dan integrasi penyelenggaraan transmigrasi sebagai implementasi Peraturan Presiden nomor 50 tahun 2018, akan diselenggarakan Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Transmigrasi. Acara diselenggarakan di Graha Saba Pramana, Universitas Gadjah Mada 15-17 Mei 2023..Rakornas transmigrasi tahun ini mengusung tema ” Transmigrasi Modern untuk Indonesia Sejahtera “. Acara tersebut menjadi media diskusi dalam pengambilan kebijakan untuk…

FIB UGM SAMBUT POSITIF KOLABORASI LITERASI JAWA DI MAGETAN

Usai mengikuti Rakornas Transmigrasi, Bupati Suprawoto bertandang ke Fakultas Ilmu Budaya (FIB) UGM..Kepada Dekan dan jajaran FIB UGM, Bupati Suprawoto menyampaikan keinginannya untuk menjalin kolaborasi dalam menggiatkan seni budaya Jawa di Magetan. Bupati menceritakan upaya nyata yang dilakukan Pemkab bisa dilihat melalui acara Mbulan Ndhadhari yang rutin diselenggarakan setiap bulan di Pendapa Surya Graha. Aneka…

Peningkatan Produktivitas Perusahaan Melalui Pelatihan Kerja

Pelatihan Peningkatan Produktivitas adalah kegiatan pelatihan yang diberikan kepada perusahaan atau bada usaha yang ingin meningkatkan produktivitas pekerjanya melalui pembekalan materi pelatihan tentang alat, teknik dan metode peningkatan produktivitas. Hasil yang ingin dicapai dari kegiatan ini adalah tersedianya pekerja-pekerja yang sadar akan perlunya peningkatan produktivitas dan mampu menjadi praktisi peningkatan produktivitas di perusahaan. Karena itulah,…

KENDALIKAN INFLASI ANGKUTAN UDARA

Menteri Dalam Negeri memimpin langsung Rakor Pengendalian Inflasi secara virtual, Senin (15/5/2023). Bupati Suprawoto bersama segenap anggota FORKOPIMDA dan pimpinan OPD terkait mengikuti secara virtual dari ruang jamuan Pendapa Surya Graha..Menteri Dalam Negeri, Tito Karnavian menyampaikan kondisi inflasi bulan April 2023 di angka 4,33%. Salah satu sektor penyumbang inflasi yaitu transportasi utamanya transportasi udara. Transportasi…

GELIMANG HADIAH WARNAI LOMBA MEMANCING ‘BUPATI CUP’ DI KP SENOPATI

Wajah sumringah tersirat dari para pemenang lomba memancing ‘Bupati Cup’ pada hari ini, Minggu (14/5) mana kala nama mereka dipanggil untuk menerima hadiah dari hasilnya bergelut seharian dengan Tombro. Yap, ikan Tombro (Cyprinus carpio l). Merupakan salah satu jenis ikan konsumsi yang sering menjadi komoditi andalan para pemancing untuk di lombakan, seperti halnya apa yang…