GRAND FINAL PEMILIHAN DUTA GENRE MAGETAN TAHUN 2024

Sahabat Prokopim,Pemilihan duta genre Magetan merupakan event tahunan yang diselenggarakan oleh Pemkab Magetan melalui Dinas PPKB-PPPA dan pada hari ini, Kamis (19/9) bertempat di Pendapa Surya Graha telah dilaksanakan malam Grand Final Pemilihan Duta Genre Magetan tahun 2024. Plt Kadin PPKB-PPPA dalam laporannya menerangkan jika dalam Grand Final kali ini diikuti setidaknya 22 pasang duta…

PARADE SURYA SENJA DI GELAR, PELAJAR TAMPILKAN BERBAGAI KEPIAWAIANNYA

Sahabat Prokopim,Alun – alun Magetan terlihat sangat ramai pada Selasa sore, (17/9/2024). Berbagai pentas seni menghibur masyarakat yang hadir menyaksikan helatan Parade Surya Senja. Kecamatan Karas mendapat giliran untuk mengisi acara Parade Surya Senja bulan ini, mulai dari tingkat Paud, SD/Sederajat, SMP/Sederajat dan SMA/Sederajat menampilkan berbagai kepiawaiannya dalam mementaskan kesenian Nusantara dan drumband. Pada awal…

Pj Bupati Magetan Hadiri Koordinasi Nasional Jaga Netralitas ASN di Pemilu 2024

Sahabat Prokopim….Pj Bupati Magetan Nizhamul, S.E., M.M. bersama Pj Sekdakab Magetan Drs. Benny Adrian, M.Si menghadiri acara Koordinasi Nasional Kesiapan Kepala Daerah, Menjaga Netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN) Pada Pemilihan Serentak Tahun 2024 di Econvention Ancol, Jakarta Utara, pada Selasa,(17/09/2024). Acara yang diselenggarakan oleh Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) RI diikuti oleh Gubernur, Bupati, Walikota,…

PJ BUPATI MAGETAN TINJAU PASAR SAYUR

Sahabat Prokopim,Jumat (13/9) Pj Bupati Magetan, Nizhamul meninjau pasar sayur Magetan. Dalam peninjauan kali ini Pj Bupati Magetan didampingi Kadisperindag Magetan melihat langsung kondisi bangunan pasar sayur serta juga mengecek stabilitas harga bapok disana. Diharapkan dengan adanya peninjauan ini mampu memberikan gambaran terkini terkait pasar sayur sehingga bisa diupayakan langkah jangka pendek maupun menengah dalam…

KUNKER DI MAGETAN, ASDEP KOOR TATA KELOLA PEMERINTAHAN KEMENKOPOLHUKAM INGATKAN PENTINGNYA PENGUATAN SPBE

Sahabat Prokopim,Dizaman yang mengutamakan kecepatan seperti sekarang ini, nampaknya memaksa seluruh sektor pelayanan publik utamanya pemerintah daerah yang dekat bersinggungan langsung dengan masyarakat untuk bertranformasi dalam mengimplementasikan Reformasi Birokrasi (RB) dan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE). Menyingkapi akan pentingnya RB dan SPBE ditingkat pemda, Asdep Koor. Tata Kelola Pemerintahan Kemenko Polhukam melakukan kunker ke kabupaten…

Drs. Benny Adrian, M.Si Resmi Menjabat Pj Sekda Kabupaten Magetan

Sahabat Prokopim,Penjabat (Pj) Bupati Magetan Nizhamul telah melaksanakan pengambilan sumpah jabatan dan melantik Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah Kabupaten Magetan Drs. Benny Adrian, M.Si, yang berlangsung di ruang jamuan Pendapa Surya Graha, Rabu (11/09/2024)..Pelantikan tersebut dilaksanakan berdasarkan Keputusan Bupati Magetan Nomor 800.1.3.3/178 /КЕРТ/403.203/2024tentang Pengangkatan Penjabat Sekretaris Daerah Kabupaten Magetan. Serta sehubungan dengan Ir. Hergunadi, MT, jabatan…

Pj Bupati Magetan Nizhamul Menghadiri Pembukaan Orientasi Bagi DPRD

Sahabat Prokopim,Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Provinsi Jawa Timurmenggelar kegiatan “Orientasi Bagi Anggota DPRD Kabupaten/Kota Se-Jawa Timur Tahun 2024”, yang dibuka pada hari Selasa (10/09), bertempat di Savana Hotel dan Convention Kota Malang..Pj Bupati Magetan Nizhamul berkesempatan hadir dalam acara pembukaan orientasi DPRD tersebut. Serta sebanyak 45 anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten…

MELALUI PEKAN KUNJUNG PERPUSTAKAAN WUJUD IMPLEMENTASI MAGETAN KABUPATEN LITERASI

Sahabat Prokopim,Setiap tanggal 14 September diperingati Hari Kunjung Perpustakaan Nasional. Dengan dicanangkan hari Kunjung Perpustakaan ini diharapkan mampu meningkatkan minat masyarakat dalam mengunjungi perpustakaan dan membaca. Dalam menyemarakkan Hari Kunjung Perpustakaan, Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Magetan menggelar Pekan Kunjung Perpustakaan Tahun 2024 di halaman Kantor Arpus Magetan yang dimulai pada hari Senin, 9 September sampai…

Pj Bupati Magetan Dampingi Danrem 081/DSJ Tinjau Program Pipanisasi di Desa Sumbedodol

Pj Bupati Magetan bersama Dandim 0804/Magetan dampingi Danrem 081/Dsj, Kolonel Inf Rama Pratama meninjau program pipanisasi di Desa Sumberdodol, Kecamatan Panekan, Kabupaten Magetan, Senin (9/9/2024). Program pipanisasi tersebut bertujuan untuk mengalirkan air bersih dari sumber mata air Tirtomudo ke pesawahan warga di Desa Sumberdodol. Dengan harapan nantinya kebutuhan air untuk pertanian diwilayah tersebut dapat terpenuhi.…

PIMPIN RAKOR INFLASI, RESTUARDY DAUD; TERJADI DEFLASI PADA AGUSTUS

Sahabat Prokopim,Rakor pengendalian inflasi kembali digelar oleh Kemendagri dengan K/L dan Pemda baik dari tingkat kabupaten/kota maupun provinsi pada Senin, (9/9) secara hybrid. Ditjen Bina Bangda Kemendagri, Restuardy Daud yang memimpin rakor kali ini mengungkapkan jika telah terjadi deflasi di Agustus 2024. “Telah terjadi deflasi pada Agustus 2024 yang lebih rendah dibandingkan Juli 2024,” ungkapnya.…