PSDKU UNESA MAGETAN MENANAM POHON WUJUDKAN KENYAMANAN BELAJAR

Sahabat Prokopim,Masalah lingkungan merupakan masalah umum yang membutuhkan sinergitas dari semua elemen masyarakat, Pemerintah termasuk civitas akademika. Sebagai akademisi, pemikiran masa depan tentang masalah lingkungan sangat didambakan oleh mahasiswa dan masyarakat, karena kualitas lingkungan yang baik secara alami mendukung proses belajar serta kehidupan yang baik. Karena itulah, PSDKU memiliki kepedulian untuk terus menjaga lingkungan selain…

Pj Bupati Magetan Hadiri Rembug Stunting “Evaluasi Anting Emas” di Pemerintah Kabupaten Magetan

Sahabat ProkopimPj Bupati Magetan Hergunadi bersama Forkopimda Magetan hadir dalam kegiatan Rembug Stunting “Evaluasi Anting Emas” Pemerintah Kabupaten Magetan di Pendapa Surya Graha Magetan, Senin (29/04/2024). Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka evaluasi program ANTING EMAS (Asuh Balita Stunting Untuk Wujudkan Generasi Magetan Berkualitas) Periode I Tahun 2024 di Kabupaten Magetan. Dimana program ini merupakan sebuah…

Asosiasi Kepala Desa (AKD) Kabupaten Magetan Gelar Halal Bihalal

Sahabat Prokopim,Masih dibulan syawal, bulan yang penuh berkah dan dalam suasana keakraban, Asosiasi Kepala Desa (AKD) menggelar acara Halal Bihalal 1445 H – 2024 H, yang digelar di Warung Lembah Serimpi, Randugede, Senin (29/04)..Acara yang dihadiri oleh Penjabat (Pj) Bupati Magetan Hergunadi, ini tidak hanya menjadi ajang pertemuan biasa pasca lebaran, melainkan ajang silaturahmi, saling…

Halal Bihalal Keluarga Besar Dharma Wanita Persatuan Kabupaten Magetan, Ketua DWP : Untuk Memperkuat Silaturahmi

Sahabat Prokopim,Guna mempererat tali silaturahmi sesama dan masih dalam rangkaian Hari Raya Idul Fitri 1445 H/2024 M, Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kabupaten Magetan yang dipimpin oleh Siti Hergunadi menggelar kegiatan halal bihalal bersama Ketua, Pengurus, dan Seluruh anggota DWP Kabupaten Magetan, bertempat di Pendapa Surya Graha, Senin (29/04/2024). Dalam sambutannya, Ketua Dharma Wanita Persatuan Kabupaten…

Pj Bupati Magetan Hadiri Rakor Pengendalian Inflasi Bersama TPID Kabupaten Magetan Secara Daring

Sahabat Prokopim,Dalam rapat inflasi yang diselenggarakan oleh Kemendagri secara daring, Senin (29/04/2024), Mendagri Tito Karnavian menyampaikan tingkat inflasi bulan Maret 2024 mengalami peningkatan dibandingkan dengan bulan sebelumnya. “Dimana Inflasi YoY mengalami peningkatan dari bulan sebelumnya dari 2,75% di bulan Februari 2024 menjadi 3,05% di bulan Maret 2024 yang cukup menjadi perhatian,” terangnya Amalia Adininggar Widyasanti,…

Halal Bihalal Karang Taruna Kabupaten Magetan

Sahabat Prokopim, Hari ini bertempat di rumah makan wisata Randugede berlangsung acara halal bihalal Karang Taruna Kabupaten Magetan, Sabtu (27/04). Sangat nampak acara berlangsung dalam suasana keakraban diantara anggota beserta pengurus Karang Taruna Kabupaten tersebut. Pj. Bupati Magetan Ir. Hergunadi berkata jika saat ini Kabupaten Magetan mendapatkan bonus demografi, artinya masa di mana penduduk usia…

MEDIA AWARD 2024 KEMBALI DI GELAR, USUNG TEMA ‘PEMILU DAMAI DI BUMI MAGETI’

Sahabat Prokopim,Sebagai komitmen Diskominfo Magetan dalam memberikan ruang bagi pegiat jurnalisme baik cetak maupun elektronik untuk memberikan ruang dalam menyampaikan informasi bagi masyarakat secara berimbang dan serta bentuk apresiasi pelaku jurnalisme di Magetan, Diskominfo Magetan menggelar Media Award 2024 dengan tema ‘Pemilu Damai di Bumi Mageti’, Jumat (26/4) di Pendapa Surya Graha. Kadiskominfo Magetan, selaku…

Pj Bupati Magetan Hergunadi Ikuti Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya

Sahabat ProkopimPj Bupati Magetan, Hergunadi bersama para Gubernur, Bupati dan Walikota seluruh Indonesia mengikuti upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 dengan tema “Otonomi Daerah Berkelanjutan Menuju Ekonomi Hijau dan Lingkungan yang Sehat” di Balaikota Surabaya, Kota Surabaya, Jawa Timur, Kamis (25/04/2023). Kegiatan ini merupakan rangkaian Puncak Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024…

UPACARA HARI OTONOMI DAERAH XXIII MENUJU EKONOMI HIJAU

Hari Otonomi Daerah XXVIII diperingati setiap tanggal 25 April. Untuk tahun 2024 mengambil tema “ Otonomi Daerah Berkelanjutan Menuju Ekonomi Hijau dan Lingkungan yang Sehat. “ ” Tema Hari Otonomi Daerah ke XXVIII ini dipilih untuk memperkokoh komitmen, tanggung jawab dan kesadaran seluruh jajaran Pemerintah Daerah akan amanah serta tugas untuk membangun keberlanjutan dalam pengelolaan…