RAKOR PENGENDALIAN INFLASI DAERAH PADA MINGGU IV OKTOBER TAHUN 2024

Sahabat Prokopim,Rakor pengendalian inflasi daerah kembali dilaksanakan oleh Kemendagri pada Senin (28/10) melalui platform daring Zoom Meeting yang dipimpin langsung oleh Mendagri, Tito Karnavian. Dalam rakor tersebut Mendagri, Tito Karnavian menyampaikan jika pada minggu ke IV bulan Oktober tahun ini terjadi kenaikan beberapa komoditas. “Bawang merah di 272 daerah kabupaten/kota, Daging ayam ras di 186…

MAJU BERSAMA INDONESIA RAYA, TEMA HARI SUMPAH PEMUDA 2024

Sahabat Prokopim,Sembilan puluh enam (96) tahun silam, tepatnya 28 Oktober 1928 pemuda-pemudi Indonesia berkumpul dan mengikrarkan sebuah sumpah yang lahir dari hasil Kongres Pemuda. Ikrar yang sangat penting bagi Banga Indonesia, karena pilihan pemuda pada waktu itu telah menjadi tonggak kuat menuju kemerdekaan. Bertemakan ” Maju Bersama Indonesia Raya ” peringatan Sumpah Pemuda tahun 2024…

SAMBUT HUT KE 53 KORPRI, PEMKAB GELAR PEMBINAAN MENTAL SPIRITUAL BAGI ANGGOTA KORPRI

Sahabat Prokopim,Dalam rangka menyongsong HUT ke 53 Korpri yang jatuh pada 29 November tahun ini dengan tema ‘Korpri untuk Indonesia’ Pemkab Magetan menggelar pembinaan mental spiritual bagi anggota Korpri Magetan pada Jumat, (25/10) di Pendapa Surya Graha. Pj Bupati Magetan yang diwakili oleh Pj Sekdakab Magetan dalam acara kali ini melalui sambutannya mengungkapkan jika sesuai…

RESEPSI HARI JADI KE-349, PEMKAB GELAR WAYANG KULIT DI ALUN-ALUN

Sahabat Prokopim,Setiap bulan Oktober memiliki arti penting bagi kabupaten Magetan, pada tanggal 12 Oktober tahun 1675 menjadi bukti tegaknya kabupaten Magetan. Guna memperingati HUT yang ke-349, Pemkab Magetan menggelar wayang kulit dengan dalan Ki Putut Agusseno yang membawakan lakon ‘Puntodewa Winisuda’ Dalam gelaran resepsi hari jadi ini juga diserahkan hadiah kepada para pemenang berbagai lomba…

3 PILAR DESA SOMBO RAIH PEMENANG KATEGORI HARKAMTIBMAS ANUGERAH PATRIOT JAWI WETAN (APJW) II TAHUN 2024

Sahabat Prokopim, prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh Desa Sombo untuk Kabupaten Magetan di tingkat Provinsi Jawa Timur. Salah satu desa yang terletak di Kecamatan Poncol tersebut, berhasil menduduki 10 besar Desa Terbaik dengan total peserta kurang lebih 190 Desa/Kelurahan perwakilan dari 38 Kabupaten/Kota se-Jawa Timur dan memenangkan kategori Harkamtibmas. Penyerahan penghargaan pemenang kategori Harkamtibmas tersebut…

Sosialisasi Pendampingan Pencegahan Kekerasan pada Lembaga Kesejahteraan Sosial

Sahabat Prokopim,Lembaga kesejahteraan sosial anak (LKSA) dan Lembaga Kesejahteraan Sosiallainnya merupakan lembaga yang diminati oleh anak-anak dan orang tua. Sebagai pilihan terbaik untuk menitipkan anak-anak mereka agar diberikan pendidikan terkait keagamaan, pendidikan berkarakter, bahkan pengasuhan hingga dirasakan oleh anak dapat mandiri di luar panti asuhan..Dengan jumlah penghuni LKS atau LKSA yang banyak tentunya perhatian dan…

GELARAN APEL AKBAR HARI SANTRI NASIONAL 2024

Sahabat Prokopim,Tepat pada hari ini, Selasa 22 Oktober 2024 secara rutin sejak ditetapkan pertama kali pada tahun 2015 oleh Presiden Indonesia, peringatan hari santri membawa pesan tersendiri terhadap peranan santri terhadap kemerdekaan Indonesia. Lahirnya hari santri yang jatuh pada 22 Oktober tak lepas dari sejarah peran serta santri dalam mempertahankan kemerdekaan Indonesia yaitu pada 22…

TOMSI TOHIR PIMPIN RAKOR PENGENDALIAN INFLASI

Sahabat Prokopim,Rakor pengendalian inflasi kembali digelar, pada rakor kali ini yang dipimpin oleh Plt Sekjen Kemendagri, Tomsi Tohir secara hybrid menyampaikan jika pada minggu ke-3 bulan Oktober tahun ini terjadi kenaikan beberapa komoditas. “Bawang merah di 265 daerah kabupaten/kota, Minyak goreng di 161 daerah kabupaten/kota, Daging ayam ras di 154 daerah kabupaten/kota,” terangnya. Pudji Ismartini,…

BAKTI SOSIAL OPERASI KATARAK DAN PTERYGIUM DALAM RANGKA HARI JADI KE-349 KABUPATEN MAGETAN

Sahabat Prokopim…Menyadari akan pentingnya kesehatan mata di masyarakat Magetan, Klinik EDC Magetan bekerjasama dengan Pemkab Magetan dalam rangka memperingati Hari Jadi Ke- 349 Kabupaten Magetan menggelar bakti sosial operasi katarak dan pterygium (daging tumbuh) gratis untuk masyarakat Magetan di Pendapa Surya Graha, Senin (21/10). dr. Wisnu Herlambang, Konsultan dan Perwakilan Pemilik Klink Mata EDC Magetan…

Napak Tilas Running Festival Sukses Digelar di Magetan

Sahabat Prokopim,Demam lari maraton sedang digandrungi mulai dari generasi X, generasi milenial hingga generasi Z masa kini. Bersamaan dengan Napak Tilas Hari Jadi Ke-349 Kabupaten Magetan, komunitas Playon Magetan berkolaborasi dengan Pemkab Magetan menggelar event bergengsi Napak Tilas Running Festival (NTRF) dengan tagline Nekad Tenan, Sabtu (19/10/2024)..NTRF 2024 merupakan lomba lari perorangan dengan jarak kurang…