Rapat Pengawasan Orang Asing dan Ujicoba Aplikasi SIGAP OA
Bicara tentang keimigrasian adalah hal ihwal orang yang masuk atau keluar di sebuah negara. Artinya orang yang keluar-masuk di suatu negara harus mempunyai ketentuan seperti paspor dan visa, serta apa maksud dan tujuannya. Keberadaan dan kegiatan orang asing di Indonesia, khususnya di wilayah Kabupaten Magetan, dipandang perlu dilakukan pemantauan..Guna bersinergi dan berkoordinasi terkait pemantauan orang…