MUSRENBANG KECAMATAN TAKERAN TAHUN 2023 DALAM RANGKA PENYUSUNAN RKPD 2024
Dalam penyusunan RKPD Kabupaten Magetan tahun 2024 tentu diperlukan sebuah wadah musyawarah perencanaan yang mampu menampung segala aspirasi terkait kebutuhan ‘rumah tangganya’, baik infrastruktur umum, pemberdayaan masyarakat dan berbagai hal teknis di tingkat kecamatan maupun desa/kelurahan. Seperti halnya musrenbang kecamatan yang telah dilaksanakan oleh kecamatan Takeran pada, Senin (6/2) bertempat di Pendapa Kantor Yayasan Dharmais…