Pj. Bupati Magetan Memberikan Penekanan Pelayanan RSUD dr. Sayidiman Harus Semakin Meningkat

Sahabat Prokopim,Kepuasan pasien merupakan tujuan dari pelayanan yang diberikan oleh suatu rumah sakit. Salah satu cara wujudkan hal itu ialah dengan penilaian dari masyarakat ataupun pasien. Tujuan dari penilaian ini adalah untuk mendapatkan gambaran kepuasan pasien sekaligus mencari solusi untuk peningkatan pelayanan lebih bagus. ” Saya harapkan jasa layanan linier dengan yang dilayani, ” kata…

Sosialisasi dan Penandatanganan Komitmen Bersama Program Anting Emas di Kabupaten Magetan.

Sahabat Prokopim…Dalam rangka mempercepat penurunan stunting di wilayah Kabupaten Magetan Dinas Kesehatan Magetan menggelar sosialisasi program “Anting Emas” (Asuh Balita Stunting Untuk Wujudkan Generasi Magetan Berkualitas) di Pendapa Surya Graha Magetan, Rabu(8/11/2023). Anting Emas adalah gerakan gotong royong seluruh elemen bangsa dan pemangku kepentingan secara terstruktur dalam mempercepat penurunan stunting. Dimana sebagai penerima manfaat dari…

SERAP SARAN DAN PENDAPAT RANWAL RPJPD 2025-2045, PEMKAB MAGETAN GELAR, FORUM KONSULTASI PUBLIK

Sahabat Prokopim,Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Magetan 2005-2025 yang berlangsung selama 20 tahun akan segera berakhir, untuk menentukan arah layar pembangunan daerah dimasa mendatang tentu diperlukan sebuah perencanaan yang sustainable serta adaptif terhadap perkembangan jaman. Sebagaimana yang telah termaktub dalam Permendagri No 86 tahun 2017 Tentang Tata Cara Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah,…

Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah Minggu Pertama Bulan November Tahun 2023

Sahabat Prokopim….Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah Minggu I bulan November 2023 kembali digelar Kementerian Dalam Negeri.Rakor virtual yang dipimpin oleh Mendagri Tito Karnavian ini, diikuti Pj. Bupati Magetan yang diwakili Asisten Perekonomian dan Pembangunan, perwakilan Forkopimda Magetan dan OPD terkait dari ruang jamuan Pendapa Surya Graha Senin, (6/11/2023). Pada rakor pengendalian kali ini ada suasana…

Audiensi PMII, Pj Bupati Magetan Pesan : Jadilah Generasi Kreatif dan Positif

Sahabat ProkopimPengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Magetan bersilaturahmi dengan Pj. Bupati Magetan Hergunadi, bertempat di Ruang Rapat Pendapa Surya Graha, Senin (06/11/2023)..Silaturahmi ini sehubungan dengan perkenalan pengurus cabang PMII Magetan yang baru dengan Pj. Bupati Magetan..PMII sendiri aktif mengkaji problem-problem baik daerah maupun nasional. Khususnya aktif mengkaji persoalan di bidang perempuan dan pemberdayaan…

Pj. BUPATI HERGUNADI HADIRI PELANTIKAN PCNU DAN JATMAN KABUPATEN MAGETAN MASA KHIDMAT 2023-2028

Sahabat Prokopim,Disaksikan secara langsung oleh Pj. Bupati Magetan, Forkopimda Magetan, tokoh agama, ormas Islam, Banom NU, dan undangan yang hadir. Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama dan Idaroh Syu’biyyah Jam’iyyah Ahlith Thoreqoh Al Mu’tabaroh An Nahdliyyah Kabupaten Magetan masa khidmat 2023-2028 resmi dilantik, Minggu (5/11/2023) bertempat di Gor Ki Mageti Magetan..Pelantikan PCNU dipimpin langsung oleh KH. Zulfa…

TINGKATKAN KAPABILITAS SDM, PERUMDAM LAWU TIRTA GELAR TRAINING CHARACTER BUILDING

Sahabat Prokopim,Bertempat di Malioboro Room, Hotel New Saphir Yogyakarta, Sabtu (4/11) Perumdam Lawu Tirta menggelar Training Character Building kepada seluruh jajaran karyawannya. Dirut Perumdam Lawu Tirta, Choirul Anam mengungkapkan jika Training Character Building ini telah rutin dilaksanakan beberapa tahun kebelakang. “Rutin dilaksanakan untuk meningkatkan kualitas kemampuan kapabilitas SDM dari Perumdam Lawu Tirta ditengah tuntutan pelayanan…

Melalui Kurasi Produk UMKM Tingkat Kemapanan Pelaku Usaha

Sahabat Prokopim,Upaya Pemerintah dalam menjembatani pelaku UMKM sebagai upaya peningkatan kualitas produk agar dapat penuhi standar ekspor melalui kurasi harus dilakukan. Lantas apa itu kurasi, kurasi produk merupakan sebuah proses penyeleksian terhadap produk UKM yang sudah terdaftar sebelum produk tersebut dapat diekspor/dinaikkan kelasnya. Dengan kurasi maka status produk UMKM akan lebih jelas mana yang gradenya…

AUDIENSI FKUB DENGAN Pj. BUPATI MAGETAN

Sahabat Prokopim,Bertempat di Ruang Rapat Pendapa Surya Graha, Jumat (3/11) Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) menggelar audiensi dengan Pj. Bupati Magetan. Dalam audiensi kali ini dibahas beberapa pokok masalah yang akan coba diurai oleh FKUB Magetan bersama Pemkab Magetan. Pun beberapa pokok bahasan meliputi pembentukan paguyuban lintas agama di tingkat kecamatan, menjaga kondusifitas masyarakat selama…

BERSAMA WUJUDKAN MAGETAN BERPRESTASI

Sahabat Prokopim,Bertempat di Ruang Rapat Pendapa Surya Graha Penjabat Bupati Magetan menerima Kepala sekolah, perwakilan wali kelas dan wali murid sekolah Al Uswah Magetan, Kamis (2/11). Kedatangan rombongan dari Al Uswah dalam rangka mengapresiasi wali murid yang putra-putrinya berprestasi di sekolah, ” Kami hadir, sowan Bapak untuk mengapresiasi wali murid dimana putra putrinya berprestasi dalam…