KERJASAMA ANTAR WILAYAH DALAM MENINGKATKAN INVESTASI DAERAH

Pemerintah daerah perlu menggenjot investasi di daerah guna mendukung pembangunan yang dapat meningkatkan pertumbuhan ekonomi wilayahnya. Keterbatasan sumber daya yang dimiliki masing-masing daerah tentunya akan menghambat penyelenggaraan pemerintahan di daerah, oleh karena itu daerah dituntut lebih proaktif dan melakukan inovasi untuk mengatasi keterbatasan-keterbatasan tersebut dalam rangka mengembangkan, membangun iklim investasi serta mengoptimalkan semua potensi yang…

Audiensi Bupati Magetan Tentang Jaminan Keselamatan Kerja

Bertempat di ruang rapat kantor BPJS Ketenagakerjaan wilayah Madiun, Bupati Magetan bertemu dengan Kepala BPJS ketenagakerjaan beserta jajaran, Rabu (24/5/2023). Kepala BPJS Ketenagakerjaan Sdr. Zakiah menyampaikan jika saat ini pemerintah Kabupaten Magetan cukup konsen dalam jaminan perlindungan tenaga kerja di wilayahnya. Ia juga menyampaikan jika saat ini pemerintahan desa juga bisa mengalokasikan Dana Desa untuk…

Semangat Dunia Pendidikan Menjadi Pemicu Kemajuan Magetan

Purna tugas atau pensiun merupakan satu hal yang pasti akan dialami setiap Aparatur Sipil Negara (ASN) dan purnabakti sebagai ASN adalah proses alamiah. Meski demikian jiwa menjunjung tinggi kesatuan dan persatuan bangsa, mengutamakan pengabdian dan pelayanan kepada masyarakat, bekerja dengan jujur adil dan amanah, melaksanakan tugas dengan disiplin, profesional dan inovatif, setiakawan dan bertanggung jawab…

RAPATKAN BARISAN, LANJUTKAN PERJUANGAN

Bupati Magetan bertindak sebagai inspektur upacara pada upacara gabungan peringatan Hari Kartini, Hari Pendidikan Nasional dan Hari Kebangkitan Nasional di halaman Pemda, Rabu (24/5/2023). .Upacara tersebut juga diikuti oleh segenap anggota FORKOPIMDA, jajaran TNI/POLRI, ASN, dan pelajar di kabupaten Magetan..Bupati Suprawoto menyampaikan berkat perjuangan RA. Kartini, wanita memiliki kedudukan yang sama dengan laki-laki. Tidak hanya…

Bupati Ajak Ketua RT/RW/LPM Jadikan Magetan Menjadi Kolam Besar

Bupati Magetan Suprawoto menghadiri acara Rapat Koordinasi dan Halalbihalal Kelurahan Plaosan, bertempat di Gedung Kelurahan Plaosan, Senin (22/05 /2023)..Dalam kesempatan tersebut Bupati menyampaikan, selalu mengupayakan untuk meningkatkan kemajuan Magetan. ” Saya selalu berupaya meningkatkan kemajuan SDM di Magetan agar semakin baik. Tausiah dari ustadz nanti kita jadikan pegangan, sehingga nantinya, bisa manusia yang bertakwa dan…

WASPADA FENOMENA EL NINO

Kementerian Dalam Negeri kembali menggelar Rakor Inflasi, Senin (22/5/2023). Wakil Bupati Magetan bersama segenap anggota FORKOPIMDA dan OPD terkait mengikuti secara virtual dari ruangjamuan Pendapa Surya Graha..Menteri Dalam Negeri, Tito Karnavian menyampaikan secara nasional kondisi inflasi terkendali (4,33%). Namun perlu diwaspadai fenomena alam El Nino, dimana ada kecenderungan curah hujan rendah dan kemarau lebih panjang.…

BUPATI MAGETAN HADIRI HALALBIHALAL DAN SILATURAHMI TEMU TOKOH MAGETAN DI PONPES HIDAYATULLAH MAGETAN

Bupati Magetan Suprawoto menghadiri acara halalbihalal dan silaturahmi temu tokoh umat di Magetan yang digelar oleh Ponpes Hidayatullah Magetan di halaman Ponpes Hidayatullah, Jl. Kawi No.8, Bulukerto Magetan, Minggu malam (21/05/2023)..Ustadz Ainur Rofiq Hafidzahullah, selaku pimpinan Ponpes Hidayatullah Magetan dalam sambutanya menyampaikan bahwa acara ini dilaksanakan untuk menjalin silaturahmi antar tokoh umat di Magetan serta…

SENAM BERSAMA PERWOSI KABUPATEN MAGETAN

Dalam rangka memperingati Hari Kartini, Hari Pendidikan Nasional dan Hari Kebangkitan Nasional, Persatuan Wanita Olahraga Seluruh Indonesia (PERWOSI) Kabupaten Magetan menggelar senam bersama di halaman parkir timur Pasar Baru Magetan Minggu pagi, (21/05/2023).Dalam sambutannya Wakil Bupati Magetan Nanik Endang Rusminiarti menyampaikan bahwa kegiatan seperti ini harus sering kita lakukan karena dengan adanya kegiatan seperti ini…

BUPATI SUPRAWOTO HADIRI KIRAB AGUNG DAN PAGELARAN SENI REOG PONOROGOGAGRAK MAGETAN DI LAPANGAN CANDIREJO

Dalam rangka memperingati HUT Ke – 2, Komunitas Seni Reog Ponorogo Gagrak Magetan mengadakan Kirab Agung dan Pagelaran Seni Reog Ponorogo Gagrak Magetan di Lapangan Desa Candirejo, Sabtu siang (20/05/2023)..Melalui acara ini diharapkan dapat membantu membangkitkan seni reog Ponorogo “Solah Magetanan” untuk memperkuat jati diri budaya Nusantara serta dapat menggali kreativitas anggota komunitas seni reog…

Pemkab Magetan Sosialisasikan Pencegahan Peredaran Rokok Ilegal

Pemerintah Kabupaten Magetan melalui Satpol PP dan Damkar Magetan kembali menggelar sosialisasi pencegahan rokok ilegal. Sosialisasi kali ini digelar pada Sabtu, Pagi (20/05/2023) bertempat di Embung Pendem, Kecamatan Ngariboyo..Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea Cukai Madiun, Polres Magetan serta Kejaksaan Magetan hadir sebagai narasumber sosialisasi yang dikemas melalui sesi talkshow menjelaskan informasi kepada masyarakat, membahas ciri…